Informasi

Fitur yang Anda dapat ketika mendaftar merchant FasaPay Indonesia

FasaPay Indonesia adalah perusahaan non – perbankan yang bergerak di bidang jasa keuangan, khususnya sebagai media pembayaran online. Melalui sistem pembayaran online ini adalah transfer uang dengan mudah dan instan, menerima pembayaran secara online dengan sistem yang aman, dapat melakukan pembayaran belanja secara online, hingga layanan Shopping Cart Interface. Sistem pembayaran ini sangat cocok bagi […]

Informasi

Jejak 50 Tahun Jaringan Internet

Tepat 50 tahun lalu pada 29 Oktober 2019, seorang profesor dari UCLA bernama Leonard Kleinrock dan mahasiswanya Charley Kline berkirim pesan melalui internet kepada Bill Duval di Stanford University. Akses internet saat ini kian masif untuk diakses melalui konektivitas kabel (wire) dan nirkabel (wireless), dikutip dari CNN Indonesia. Kala itu, Kline berniat mengirimkan kata ‘log […]

Tips & trik

Tips Atur Jadwal Unggahan Foto di Instagram

Baru baru ini, aplikasi Facebook merilis pembaruan di platformnya, yaitu Creator Studio. Dengan fitur baru ini, memudahkan para pengguna akun bisnis untuk dapat menjadwalkan atau schedule pengunggahan foto di Instagram, seperti dilansir dari Liputan6.com, Senin (21/10/2019). Kendatipun sebenarnya fitur ini bukanlah hal yang baru untuk bisnis-bisnis pada umumnya, karena biasanya mereka menggunakan aplikasi pihak ketiga untuk menjadwalkan pengunggahan […]

Informasi

Waspada! Teknologi Deepfake Bikin Video Hoax Sulit Dikenali

Era baru telah dimulai, era baru di mana kemajuan semakin matang dan menciptakan kejutan, salah satunya deepfake technology. Teknologi ini berpotensi membuat video hoax sangat sulit dikenali. Deepfake technology bisa mentransformasi wajah dalam video orang menjadi wajah orang lain, seperti dikutip dari Aljazeera. Di video Aljazeera, dicontohkan salah satu editan video dengan wajah pendiri Facebook […]