Informasi

Microsoft Setop Dukungan untuk Windows 7

Tanggal 14 Januari 2020 menjadi hari penting bagi sistem operasi Windows 7 dan tentunya para penggunanya. Microsoft sudah memutuskan untuk berhenti memberikan dukungan keamanan dan pembaruan fitur untuk Windows 7 mulai tanggal tersebut. Dengan pengumumannya, pengguna Windows 7 tidak akan lagi mendapat dukungan teknis, pemutakhiran software, termasuk urusan keamanan dan perbaikan dari bug. “Setelah 10 tahun, dukungan untuk Windows […]

Tips & trik

Tips Sederhana untuk Perlindungan & Keamanan Smartphone

Smartphone Android merupakan sistem operasi buatan Google yang basisnya merupakan sistem operasi Linux. Dan setiap sistem operasi pasti memiliki celah keamanan yang dapat dimanfaatkan oleh orang-orang yang tidak bertanggung jawab seperti Hacker. Jumlah smartphone di dunia semakin bertambah, tapi masih ada pengguna yang tidak memperhatikan keamanan perangkatnya. Mengingat smartphone merupakan perangkat yang selalu digunakan, maka dari itu pengguna harus […]

Panduan

Apa saja persyaratan dalam upload gambar untuk proses KYC di fasapay.co.id?

Persyaratan Upload gambar untuk proses KYC (Know Your Customer) Gambar merupakan gambar hasil scan/foto dari kartu identitas (paspor/SIM/EKTP/KTP). Gambar merupakan foto diri sendiri (bukan orang lain). Gambar merupakan foto diri dengan membawa Paspor/SIM/EKTP/KTP yang dapat terbaca dengan jelas. Masa berlaku dari gambar identitas minimal 6 bulan terhitung dari tanggal registrasi (Paspor/SIM). Gambar identitas dan foto pemilik identitas tidak terpotong. […]

Informasi

Waspada! Serangan Siber Semakin Mengerikan

Tahun 2020 di prediksi menjadi tahun mengerikan untuk serangan siber dengan menggunakan kecerdasan buatan (AI). Lembaga riset siber Indonesia CISSReC (Communication & Information System Security Research Center) menyebut mereka akan menyerang dengan kecerdasan buatan, sehingga membuat serangan siber semakin berbahaya. “Perkembangan AI memang sangat menggembirakan, bahkan menjadi solusi di berbagai tempat. Namun kita juga wajib […]